Korban Longsor di Luwu Bertambah Menjadi 5 Orang, Personel Polri Terus Lakukan Evakuasi

    Korban Longsor di Luwu Bertambah Menjadi 5 Orang, Personel Polri Terus Lakukan Evakuasi
    Korban Longsor di Luwu Bertambah Menjadi 5 Orang, Personel Polri Terus Lakukan Evakuasi

    LUWU - Puluhan Personel Brimob dan Polres Luwu terus berupaya keras dalam upaya penyelamatan dan evakuasi korban tanah longsor yang melanda Desa Bonglo, Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, Senin (26/2/2024) 

    Dari informasi terbaru yang diperoleh, total korban jiwa sampai sekarang menjadi 5 orang. Polri terus memberikan bantuan dalam proses evakuasi korban dan mitigasi pasca bencana yang terjadi di Jalan Poros Desa Bonglo.

    Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, S.I.K., M.H., turut menyampaikan rasa turut berbelasungkawa kepada korban yang menjadi korban dari peristiwa tanah longsor di Kecamatan Bastem Utara, Kabupaten Luwu. 

    Kapolda Sulsel juga telah memerintahkan Kapolres Luwu untuk segera berkoordinasi dengan instansi terkait guna mendapatkan alat-alat berat yang diperlukan untuk mitigasi pasca bencana.

    Tidak hanya itu, Kapolda juga telah memerintahkan Kapolres Palopo dan Kapolres Wajo yang terdekat untuk turut membantu proses mitigasi yang sedang berlangsung. Semua pihak terus bergandengan tangan dalam upaya mengatasi dampak buruk dari bencana alam ini.

    "Tim Polri terus berupaya keras dalam evakuasi dan bantuan pasca bencana ini, dengan harapan dapat membantu mengurangi dampak yang ditimbulkan oleh musibah ini kepada masyarakat yang terdampak. Upaya-upaya tersebut diharapkan dapat mempercepat proses penanganan dan pemulihan kondisi di lokasi yang terkena dampak longsor tersebut, " ungkap Kapolda Sulsel. (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kelurahan Mappasaile Bersama Staf...

    Artikel Berikutnya

    Pasca Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Aiptu...

    Berita terkait

    Semarak Peringatan HUT RI ke 79 di Pangkep, Kecamatan Tondong Tallasa Raih Juara Satu Shalawat Badar dan Pemandi Mayat
    Cooling System di Pulau Sapuka, Kapolsek Liukang Tangaya Ciptakan Suasana Aman Jelang Pilkada
    Peringatan Hari Bhakti HBP ke-60,  Kepala Rutan Kelas IIB Pangkep Sanjaya  Gelar Apel Siaga  3 + 1 Berantas Halinar
    Program Pro-Rakyat, Mantan Bupati Pangkep Dua Priode  Syamsuddin Hamid Dukung Pasangan MYL-ARA
    Antisipasi Pohon Tumbang, Kepala Kelurahan Marang Lakukan Pemangkasan Pohon Besar di Jalur Poros
    Personil Satlantas Polres Pangkep  Beri Teguran ke Sopir Truk yang  Alami Kerusakan  Tutup Jalan Poros
    Dosen Hukum Pidana Universitas Trisakti Azmi Syahputra ;  62 Tahun Kejaksaan  Tunjukkan Kualitas dan Cakrawala Baru  Penegakan Hukum.
    Dengan Kerja Prima, PT Semen Tonasa Berhasil Jual 2,3  Juta Ton Semen di Semester Pertama Tahun 2023
    Rapat Kerja Daerah Kejaksaan Tinggi SulSel 2023 Berakhir, Sejumlah Kajati dan Kacabjari Berkinerja Baik Dapat Penghargaan
    Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Lihat Lebih Dekat Strategi Amankan KTT G20
    Sambut Bulan Suci Ramadhan, Kodim 1421/ Pangkep Gelar Pembersihan Lingkungan
    Rayakan Ulang Tahun TNI ke- 79, Dandim 1421/Pangkep Letkol INF Fajar Gelar Syukuran HUT TNI dan Makan Bersama 
    Bersama Warga, Personil Koramil 1421-08/Lk Tangaya Gotong Royong Laksanakan Pembersihan di Mesjid Nurul Muawanah. 
    Dukung  Pengembangan Olahraga Sulsel, Wakil Ketua Umum II Perkemi Sulsel Akdharisa Lepas Atlet Kempo Ke PON XXI di  Aceh- Sumut
    Bhabinkamtibmas Polsek Mandalle Pantau Penyaluran Dana BLT- DD di Desa Benteng

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags