Peringatan Hut ke-64 Kabupaten Pangkep, Kepala Kelurahan Mattiro Bintang Inriati: Tingkatkan Kesejahteran Warga Dengan Pembangunan Fisik dan Non Fisik

    Peringatan Hut ke-64 Kabupaten Pangkep, Kepala Kelurahan Mattiro Bintang Inriati:  Tingkatkan Kesejahteran Warga  Dengan Pembangunan Fisik dan Non Fisik
    Peringatan Hut ke-64 Kabupaten Pangkep, Kepala Kelurahan Mattiro Bintang Inriati: Tingkatkan Kesejahteran Warga Dengan Pembangunan Fisik dan Non Fisik

    PANGKEP - Kepala Kelurahan Mattiro Bintang Kecamatan Liukang Tupabiring Kabupaten Pangkep Inriati  S, , IP M, Si saat di temui usai menghadiri acara puncak Hari Jadi Pangkep ke-64 di gedung DPRD Kabupaten Pangkep Rabu (27/2/2024) sambil mengucapkan Selamat Hari Jadi Pangkep ke-64, semoga sukses, Hebat dan terus  maju.

    Dia menjelaskan bahwa di hari jadi ke-64 Kabupaten Pangkep ini, kami terus menggenjot berbagai pembangunan di Kelurahan Mattiro Bintang baik pembangunan fisik maupun non fisik 

    Menurutnya bahwa sesuai tema pada hari jadi Pangkep ke-64 ini yakni " Bergerak Bersama dan Terus Tingkatkan Kualitas Hidup dan Kesejahteraan Masyarakat" adalah hal yang sangat tepat dan hal inilah yang kami genjot di wilayah Kelurahan saya, untuk senantiasa berbuat yang terbaik untuk masyarakat di Kelurahan Mattiro Bintang.

     "Di Kelurahan Mattiro Bintang telah melakukan  sejumlah kegiatan pembangunan, mulai dari pembangunan fisik hingga non fisik. Semua ini dilakukan untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat di wilayah Kelurahan Mattiro Bintang" ujarnya.

    Inriati yang di kenal kreatif dalam menahkodai Kelurahan Mattiro Bintang ini mengatakan bahwa pembangunan fisik yang telah dilakukan diantaranya perbaikan jalan lingkungan, Pemberisihan Lingkungan dan pembangunan fisik lainnya.

    Sementara untuk pembangunan non fisik diantaranya pemberdayaan dan penguatan masyarakat dari sektor ekonomi, kelembagaan, dan lain sebagainya.pelatihan-pelatihan untuk anak-anak, remaja, ibu-ibu, dan pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    HUT Kabupaten Pangkep ke-64, Bupati Muhammad...

    Artikel Berikutnya

    Puncak HUT ke-64 Kabupaten Pangkep, Pj Gubernur...

    Berita terkait

    Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Divhumas Polri Gelar Donor Darah Bersama Media.
    Ciptakan Harkamtibmas Aman dan Kondusif Jelang Pilkada, Bhabinkamtibmas Mattiro Sompe Temui Warga di Balai Pesisir  Pulau
    Semarak Peringatan HUT RI ke 79 di Borimasunggu, Kepala Kelurahan Bersama Masyarakat Gelar  Pesta Rakyat
    Dari Sulsel Untuk Nusantara, Jaksa Agung  ST Burhanuddin Beri Apresiasi Acara CNN Indonesia Award 2024 di Hotel  Claro  Makassar
    Cegah Peredaran Miras Dan Penyalahgunaan Narkoba,  Polsek Bungoro Sambang Ke Cafe 
    Tutup Ruas Jalan Poros Makassar Parepare,  TNI - POLRI DAN BPBD Bersinergi Evakuasi Pohon Tumbang 
    Personil Satlantas Polres Pangkep  Beri Teguran ke Sopir Truk yang  Alami Kerusakan  Tutup Jalan Poros
    Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo Lihat Lebih Dekat Strategi Amankan KTT G20
    Dari Sulsel Untuk Nusantara, Jaksa Agung  ST Burhanuddin Beri Apresiasi Acara CNN Indonesia Award 2024 di Hotel  Claro  Makassar
    Rapat Kerja Daerah Kejaksaan Tinggi SulSel 2023 Berakhir, Sejumlah Kajati dan Kacabjari Berkinerja Baik Dapat Penghargaan
    Sambut Bulan Suci Ramadhan, Kodim 1421/ Pangkep Gelar Pembersihan Lingkungan
    Rayakan Ulang Tahun TNI ke- 79, Dandim 1421/Pangkep Letkol INF Fajar Gelar Syukuran HUT TNI dan Makan Bersama 
    Bersama Warga, Personil Koramil 1421-08/Lk Tangaya Gotong Royong Laksanakan Pembersihan di Mesjid Nurul Muawanah. 
    Dukung  Pengembangan Olahraga Sulsel, Wakil Ketua Umum II Perkemi Sulsel Akdharisa Lepas Atlet Kempo Ke PON XXI di  Aceh- Sumut
    Bhabinkamtibmas Polsek Mandalle Pantau Penyaluran Dana BLT- DD di Desa Benteng

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar

    Tags